Kesehatan Tubuh Bisa Dilihat dari Mulut
Senin, 17 Maret 2014 – 17:54 WIB

Kesehatan Tubuh Bisa Dilihat dari Mulut
5. Napas tidak sedap
Selain mengganggu pergaulan, ternyata napas tidak sedap juga bisa mengindikasi adanya masalah paru-paru pada tubuh anda.
Untuk itu kurangi merokok, perbanyak minum air dan hindari makanan dengan bau yang menyengat. Sikat gigi dan dental floss dua kali sehari juga mengurangi risiko napas tidak sedap. Namun jika napas tidak sedap anda berlanjut segera kunjungi dokter. (fny/jpnn)
Biasanya seseorang melakukan cek kesehatan dengan mengukur tekanan darah atau suhu tubuh dengan termometer. Namun jangan salah, mulut juga bisa digunakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi