Kesekian Kalinya, Warga Bateng Tewas Diterkam Buaya
Kamis, 26 Januari 2017 – 03:15 WIB

Buaya. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Setelah berbagai upaya pencarian dilakukan ratusan warga korban akhirnya berhasil ditemukan Selasa (24/1) sekitar pukul 16.45 Wib.
Namun kondisi korban sudah tak bernyawa dengan luka sobek di bagian dada dan leher. Kuat dugaan penyebab luka tersebut akibat diterkam buaya.
Setelah dilakukan evakuasi, jasad korban langsung dibawa ke rumah duka untuk disemayamkan.
Warga setempat, Mintarian mengatakan sejak hilang memang sudah diperkirakan bahwa korban hilang diseret buaya. Apalagi kolong itu memang dikenal banyak buaya yang sangat ganas.
"Waktu musim kerja TI dulu, banyak pekerja TI yang diserang buaya di sana," ujarnya saat dihubungi via ponselnya, Selasa kemarin.(red)
Jais, 29, warga Desa Sungkap Kecamatan Simpang Katis Kabupaten Bangka Tengah (Bateng), Babel, benar-benar bernasib tragis.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Bocah Hilang di Dermaga Nelayan Babel Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Anak Hilang di Dermaga Nelayan Babel, Tim SAR Gabungan Bergerak Melakukan Pencarian
- Hidayat Arsani Ingin Anggaran Mobil Dinas Gubernur Babel Dialihkan Beli Ambulans
- Polemik Tata Niaga Timah Akibat Ketidakjelasan Regulasi Berdampak pada Perekonomian Masyarakat Babel
- Kerugian Lingkungan Rp 271 Triliun Kasus Timah segera Dibahas di Bamus DPRD Babel
- Irjen Hendro Ungkap Kondisi Siswi Korban Perundungan di Babel