Kesempatan Pembuktian Paredes di GU
Selasa, 11 Januari 2011 – 18:46 WIB

Kesempatan Pembuktian Paredes di GU
Timpangnya kekuatan GU bukan hanya dialami lini depannya. Absennya Lan Bastian Balatas akibat akumulasi kartu kuning meninggalkan celah di lini belakang GU. Sanusi pun terpaksa harus memainkan Rudianto yang belum sekalipun merasakan kerasnya persaingan di Liga Indonesia musim ini.
Kondisi tersebut disinyalir merupakan akibat dari minimnya rotasi yang dilakukan Sanusi selama menjalani laga di Divisi Utama musim ini. Dalam tujuh pertandingannya GU nyaris memainkan komposisi pemain yang hampir sama. Hal tersebut membuat performa yang dimiliki GU tidak bisa merata antara skuad utama dan lapis keduanya.
Sementara itu, menanggapi rumor pencoretan Paredes pada putaran kedua nanti, manajer GU Hadi Kusono masih belum berani memberikan kepastian tentang hal itu. Ketika dikonfirmasi, manajer yang juga seorang politisi ini menilai permainan yang ditunjukkan Paredes masih bagus. Hanya, Paredes masih belum mencetak gol sampai saat ini.
"Kami serahkan ke pelatih saja bagaimana untuk memaksimalkan kekuatan yang dia (Paredes, Red) miliki," jelas Kusono, sapaan karibnya. (ren)
GRESIK - Perjuangan Gresik United (GU) dalam menjalani tur mautnya di Papua cukup berat. Penyerang andalan GU Ali Usman yang terkena cedera usai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United