Kesempatan PTS Bersaing dengan PTN
Senin, 16 Juli 2012 – 22:57 WIB

Kesempatan PTS Bersaing dengan PTN
JAKARTA--Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menyambut baik sikap pemerintah yang mempersilakan PTS ikut gabung dalam sistem Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) bersama PTN.
Ketua Umum APTISI, Edy Suandi Hamid menilai, ide pemerintah untuk menggelar seleksi bersama ini dapat mendongkrak kompetisi antar peguruan tinggi.
“Buat PTS yang sudah siap tentu ini menguntungkan karena dapat berkompetisi dengan PTN-PTN besar di seluruh Indonesia,” ungkap Edi ketika dihubungi melalui telepon selularnya di Jakarta, Senin (16/7).
Edi mengungkapkan, adanya ujian seleksi bersama ini juga dapat membantu calon mahasiswa untuk dapat memilih langsung PTS yang terbaik. Menurutnya, setiap PTS di Indonesia tentunya memiliki keunggulan dan keunikan tersendiri.
JAKARTA--Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menyambut baik sikap pemerintah yang mempersilakan PTS ikut gabung dalam sistem Seleksi
BERITA TERKAIT
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan