Kesetiaan Shireen-Wisnu Kembali Diuji
Lanjutan Sinetron Cinta Fitri Session Ramadhan
Selasa, 23 Juni 2009 – 07:09 WIB
JAKARTA - Sinetron ”Cinta Fitri Session Ramadhan” segera diluncurkan. Cerita keluarga penuh nuansa cinta dan pengkhianatan itu akan menguji kesetiaan cinta dua selebriti muda, Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu. Pertautan di session ketiga, Mischa bekerjasama dengan Bram membuat konspirasi yang membuat Farel (Teuku Wisnu) masuk penjara. Munculnya tokoh rekayasa Faiz (Sandy Syarief) turut membuat keluarga Hutama kacau balau, bahkan berujung pada meninggalnya Hutama. Mischa (Dinda Kanya Dewi) berusaha mencelakai Fitri dan calon bayinya di akhir session ketiga.
Rumah produksi MD Entertainment segera mewujudkan tontonan bergenre drama itu dengan syuting perdana di kawasan Cirendeu, Ciputat, Jakarta Selatan, medio Juni 2009.
Baca Juga:
”Sejak habis masa tayang Cinta Fitri session 3, banyak pemirsa yang ingin cepat mengetahui nasib Fitri (Shireen) dan bayi yang dikandungnya,” ujar Budi Darmawan, senior manajer humas SCTV kepada JPNN, Senin malam (22/6)
Baca Juga:
JAKARTA - Sinetron ”Cinta Fitri Session Ramadhan” segera diluncurkan. Cerita keluarga penuh nuansa cinta dan pengkhianatan itu akan menguji
BERITA TERKAIT
- Putri Nikita Mirzani: Mohon Maaf, Saya Enggak Bangga Punya Ibu Kontroversial
- Bintangi Little Rebels Cinema Club, Muzakki Ramdhan Ketagihan Main Film Pendek
- Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel Terlibat dalam Film Thailand '404 Run Run'
- Quadra Pamerkan Motif Menawan di Hall of Wonder, Rossa Takjub
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan
- Razman Polisikan Nikita Mirzani atas Dugaan Penganiayaan, Istri Kena Pukul