Kesibukan ''Mister Pukul Tujuh Tet'' Hatta Rajasa Jelang Ramadan
Memastikan Jalur Mudik dan Jalur Distribusi
Minggu, 24 Juli 2011 – 21:25 WIB
Ada sebutan popular buat Ir M Hatta Rajasa, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI ini. Mister Pukul Tujuh Tet! Mengapa? Rupanya itu salah satu celetukan saat Rakor –Rapat Koordinasi– bagi kementerian yang berada di bawah kendalinya. Karena setiap rakor kabinet, selalu disiplin di pukul tujuh pagi. Apa hal yang menjadi concern pekan ini?
Pagi Pak Hatta?
Selamat Pagi, kita punya waktu 30 menit. (Saat INDOPOS menemui Hatta Rajasa pukul 05.30 WIB di Kompleks Widya Chandra).
Baca Juga:
Waw, pagi sekali pak?