Kesulitan Jalankan Loyalty Programs? Begini Solusinya
Selasa, 12 Maret 2024 – 18:04 WIB
Loyalty programs atau program loyalitas, menjadi elemen krusial dalam strategi bisnis modern. Ilustrasi foto: Ricardo/JPNN.com
Dia menambahkan melalui Memberku, pemilik usaha akan mendapatkan aplikasi web eksklusif tanpa coding yang semuanya dapat dijalankan melalui website Memberku tanpa harus men-download aplikasi tambahan.
Pemilik usaha akan mendapatkan website custom dengan brand & logo sendiri, pengumpulan poin hingga penukaran hadiah juga dapat dipersonalisasi via website dashboard Memberku.
"Kemudian, untuk pelanggan dapat mengakses via microsite yang sudah di-customize sesuai keinginan pemilik usaha," ucap Martha.(mcr10/jpnn)
Loyalty programs atau program loyalitas, menjadi elemen krusial dalam strategi bisnis modern.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Fitur Kasir di Saku Bisnis Bank Raya Permudah Pelaku Usaha Pantau Keuangan Bisnis
- Fitur Kantong UMKM Memberi Banyak Kemudahan bagi Pelaku Usaha Yogyakarta