Ketahui 6 Bahaya Minuman Energi Untuk Kesehatan

Ketahui 6 Bahaya Minuman Energi Untuk Kesehatan
Ilustrasi. Foto IST

Penelitian juga menemukan, minuman energi tidak boleh dikonsumsi sebelum atau setelah olahraga.

6. Mereka berbahaya bila dikombinasikan dengan obat-obatan

Anda mungkin sudah tahu bahwa pencampuran minuman energi dan alkohol bisa berbahaya. Selain itu pencampuran minuman energi dengan obat juga harus dihindari.

Beberapa bahan dalam minuman energi bisa berinteraksi negatif dengan obat, terutama obat anti depresi.(fny/chi/jpnn)

 


APAKAH selama ini Anda termasuk salah satu orang yang sering megonsumsi minuman energi, setelah melakukan aktivitas olah raga atau kegiatan berat


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News