Ketahui 6 Manfaat Akupunktur untuk Kulit Wajah

Ketahui 6 Manfaat Akupunktur untuk Kulit Wajah
Ilustrasi. Kulit wajah. Foto SukaLive

2. Mencerahkan kulit wajah.

Akupunktur bisa membantu menyamarkan noda di wajah, mencegah wajah tampak kusam, dan menjaga kulit tetap cerah.

3. Menjaga kulit tetap kencang.

Terapi akupunktur telah terbukti dapat menjaga elastisitas kulit. Hal ini terjadi karena akupunktur memicu pembentukan kolagen yang penting untuk menjaga kulit tetap kencang.

4. Mencegah timbulnya garis keriput.

Akupunktur dapat merelaksasi otot wajah sehingga dapat mencegah dan menyamarkan garis halus dan keriput di wajah. Dengan begitu, wajah Anda akan selalu tampak awet muda.

5. Mencegah dan mengobati jerawat.

Ketidakseimbangan hormon dalam tubuh dapat menimbulkan banyak efek negatif. Bagi kulit wajah, gangguan keseimbangan hormon, terutama saat menjelang menstruasi, bisa memicu timbulnya jerawat. Akupunktur dapat membantu menyeimbangkan hormon dalam tubuh sehingga masalah jerawat tidak akan menghantui Anda tiap bulannya.

Terapi akupunktur bisa mendatangkan banyak manfaat untuk tubuh dan juga kulit wajah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News