Ketahui Bahaya Minum Susu Mentah

Senada dengan penelitian tersebut, pihak Centers for Disease Control and Prevention (CDC) menyatakan bahwa minum susu mentah tidak membawa manfaat sehat apa-apa. Fakta di lapangan mengatakan bahwa proses pasteurisasi susu belum pernah ditemukan menjadi penyebab penyakit kronis, alergi, dan gangguan kesehatan lainnya.
“Pasteurisasi adalah sebuah proses menghangatkan susu untuk membunuh bakteri-bakteri berbahaya di dalamnya. Bakteri-bakteri yang terdapat di dalam susu yang tidak dipasteurisasi, antara lain Salmonella, E. coli dan Listeria,” kata dr. Anita.
Seperti yang Anda tahu, infeksi bakteri salmonela bisa menyebabkan gangguan pencernaan dan penyakit tifoid. Hal ini terutama dirasakan oleh anak yang daya tahan tubuhnya masih lemah. Sementara itu, bakteri Listeria bisa menyebabkan keguguran pada ibu hamil.(NB/ RH/klikdokter)
Faktanya, masih ada juga orang yang minum produk susu murni tanpa proses pasteurisasi atau susu mentah.
Redaktur & Reporter : Yessy
- 5 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Susu, Pencernaan Bakalan Menderita
- 3 Manfaat Susu Campur Gula Merah, Ampuh Redakan Nyeri Sendi
- 3 Khasiat Susu Campur Bawang Putih, Kolesterol Tinggi Bakalan Tidak Berkutik
- 4 Bahaya Minum Susu Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- 4 Khasiat Susu Campur Jahe, Turunkan Risiko Serangan Kanker
- 4 Makanan Selain Susu yang Kaya Kandungan Kalsium