Ketahui Manfaat Bir Untuk Kesehatan
Dalam sebuah penelitian pada 2015, para peneliti menemukan senyawa hop yang terkandung dalam bir bisa mengerahkan kekuatan pelindung di atas sel-sel otak dengan cara menangkal penyakit neurodegenerative, seperti Alzheimer dan Parkinson.
3. Nilai gizi.
Ternyata bir sebenarnya bisa lebih baik dari anggur atau wine. NPR melaporkan bir mengandung banyak antioksidan yang sama ditemukan dalam anggur dan cokelat hitam. Beberapa dari mereka benar-benar bisa lebih mudah diserap oleh tubuh. Terlebih, bir menawarkan lebih banyak protein, selenium dan vitamin B.
4. Tulang kuat.
Seiring dengan bertambahnya usia, kepadatan tulang secara alami menurun. Hal ini menjelaskan mengapa orang tua lebih rentan terhadap patah tulang setelah jatuh.
Profesional kesehatan biasanya mendesak orang tua untuk mengonsumsi jumlah yang cukup dari kalsium dan terlibat dalam latihan angkat beban. Mereka juga mungkin mempertimbangkan menasihati pasien untuk menikmati bir.
Dalam sebuah studi 2009 dari Tufts University menemukan, pria yang minum 1-2 gelas bir per hari menunjukkan kepadatan mineral pada tulang.
Para peneliti berpikir bir melindungi kekuatan tulang, karena kandungan silikon. Mineral ini telah terbukti untuk meningkatkan kesehatan tulang.
JIKA Anda memiliki rencana untuk berpesta minggu ini, jangan ragu untuk membuka sekaleng bir dingin. Bir rupanya juga memiliki manfaat untuk kesehatan
- Atasi Sembelit dengan Mengonsumsi 8 Teh Herbal Ini
- 5 Khasiat Mengonsumsi Buah Kering, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Manfaat Bawang Merah, Penderita Diabetes Wajib Mengonsumsinya
- 3 Manfaat Kulit Mentimun, Bantu Jaga Gula Darah Tetap Normal
- 5 Manfaat Jambu Biji yang Bikin Kaget
- 4 Bahaya Bawang Putih, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini