Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
Senin, 25 November 2024 – 11:47 WIB

Tipes atau demam tifoid merupakan salah satu penyakit yang dapat menyerang segala usia, termasuk anak-anak. Simak penyebab utama dan tip pengobatan dari IDI Kabupaten Batang. Foto: ilustrasi/jpnn.com
Tidak mencuci tangan setelah menggunakan toilet atau sebelum makan dapat meningkatkan risiko penularan.
Kebiasaan buruk ini sering kali menjadi faktor penyebab utama.
3. Sayuran yang dibudidayakan kurang baik
Mengonsumsi sayuran yang dibudidayakan dengan air yang terkontaminasi tinja atau makanan laut dari sumber yang tidak bersih juga dapat menyebabkan infeksi.
Apa saja obat yang direkomendasikan untuk penderita penyakit tipes?
IDI Kabupaten batang telah melakukan penelitian lebih lanjut mengenai pengobatan penyakit tipes bagi orang dewasa dan anak-anak.
Ada beberapa orang yang bisa dikonsumsi untuk mengurangi gejala dari penyakit tipes meliputi:
1. Ceftriaxone
Tipes merupakan salah satu penyakit yang dapat menyerang segala usia, termasuk anak-anak. Simak penyebab utama dan tip pengobatan dari IDI Kabupaten Batang
BERITA TERKAIT
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia
- Gubernur Herman Deru Tekankan Penyaluran Bangubsus untuk Pembangunan Infrastruktur