Ketakutan, 2 Siswi SMP Loncat dari Angkot
Minggu, 18 Februari 2018 – 00:14 WIB
Mendapat kabar peristiwa tersebut, puluhan Siswa SMP Alkhairat Palu mendatangi Mako Polsek Palu Barat untuk menanyakan proses hukum yang dilakukan Polisi kepada sopir dan karnet angkot.
Sekitar pukul 15.30 wita para siswa akhirnya membubarkan diri, setelah mendapatkan kabar bahwa kedua sopir dan karnet masih dalam penanganan Polsek Palbar.
Informasi yang dihimpun Radar Sulteng, pemilik mobil angkot akan bertanggung jawab dan membiayai semua biaya pengobatan di RS Alkhairat. Upaya penyelesaikan secara kekeluargaan telah ditempuh. (who)
Dua siswa SMP di Palu nekat melompat dari angkot yang masih melaju kencang. Salah satunya mengalami luka dan dirawat di RS.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Cemburu hingga Soal Utang Jadi Motif Kasus Penembakan Siswi SMP di Semarang
- Siswi SMP di Siak Diperkosa 6 Remaja, Kejadian di Semak-Semak Belakang Masjid
- Pelajar SMA yang Setubuhi Siswi SMP Ternyata Sudah Berkali-Kali, Ini Kata Polisi
- Soroti Kasus Siswi SMP Diperkosa & Dibunuh 4 Remaja, Sahroni Geram, Dorong Revisi UU SPPA
- Bibi Siswi SMP yang Diperkosa di Kuburan Cina Menyayangkan Sikap Keluarga Pelaku
- Polisi Ungkap Hasil Tes Urine Pemerkosa dan Pembunuh Siswi SMP di Kuburan Cina Palembang