Keteladanan Pemimpin Kunci Utama Pencegahan Korupsi

Keteladanan Pemimpin Kunci Utama Pencegahan Korupsi
Ridwan Kamil. Foto: Bandung Ekspres/dok.JPNN.com

Sementara itu menurut Komisioner KPK Basaria Pandjaitan, apa yang dilakukan KPK dengan membekali para calon gubernur dan wakil gubernur merupakan yang pertamakali dilakukan.

Tahun sebelumnya, kegiatan pembekalan dilakukan setelah kepala daerah terpilih.

"Namun tahun ini, pembekalan dilakukan awal untuk memberikan pemahaman yang lebih preventif terkait korupsi, saat nantinya para calon terpilih menjadi kepala daerah," ungkap Basaria.(chi/jpnn)

 


Apa yang telah dilakukan di Kota Bandung, menurut Kang Emil, akan dibawanya ke Provinsi Jawa Barat, untuk juga diterapkan di 27 kabupaten/ Kota.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News