Ketersediaan Pupuk di Jabar Aman Hingga Akhir Tahun Ini

"Dengan adanya Kartu Tani ini semuanya bakal tertib. Petani yang memang berhak pasti akan mendapatkan pupuk subsidi," pungkas Tita.
Sebelumnya, Kementerian Pertanian memastikan pola distribusi pupuk subsidi menggunakan Kartu Tani akan dilakukan secara bertahap. Hal ini dilakukan untuk menyesuaikan kesiapan sarana dan prasarana pendukung, seperti mesin EDC.
Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo mengatakan, Kementerian Pertanian sangat konsen untuk memaksimalkan distribusi pupuk subsidi.
“Kami akan memaksimalkan pola distribusi agar pupuk subsidi benar-benar bisa diterima oleh petani yang membutuhkan. Oleh karena itu, pola distribusi terus kita perbaiki, baik dari pendataan melalui eRDKK hingga menggunakan Kartu Tani. Kita pastikan dahulu kesiapannya sebelum Kartu Tani diterapkan secara efisien,” kata Menteri yang akrab disebut SYL ini. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Pemerintah Provinsi Jawa Barat Dadan Hidayat menyatakan persediaan pupuk di tanah Pasundan dipastikan aman hingga akhir tahun ini.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Lebih Dari 20 Mafia Minyak Goreng dan Pupuk Sudah Disikat, Kena Jeratan Hukum
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan