Ketika Dunia Digital Menginvasi Koran
Senin, 03 Juni 2013 – 14:02 WIB
Akibat pergeseran ini, koran pun saat ini melakukan banyak kreatifitas untuk tetap mendapatkan pemasukan. Dari data menunjukan, terjadi pemasukan dari sumber-sumber non tradisional.
Baca Juga:
Di Amerika Serikat, 27 persen dari pendapatan perusahaan surat kabar sekarang datang dari sumber-sumber non-tradisional. Diantaranya 11 persen dari digital, 8 persen dari pendapatan baru dari sumber lain (layanan kepada klien di samping iklan), dan 8 persen dari Pendapatan non-publishing (e-commerce).
"Tantangan terbesar bagi penerbit koran saat ini, melibatkan sebanyak mungkin partisipasi pembaca sebagaimana peningkatan pada platform digital," kata Kilman menjabarkan hasil survei.
Saat ini lebih dari setengah situs surat kabar mendapatkan tambahan pembaca dengan memanfaatkan media digital. Koran hanya menjadi bagian kecil dari pengguna internet keseluruhan. Hanya 7 persen penikmat dunia digital yang membaca koran dan hanya 1,3 persen dari keseluruhan waktu yang mereka miliki untuk membacanya.
BANGKOK - Perkembangan dunia digital secara keseluruhan mempengaruhi trend media massa cetak di dunia. Berdasarkan data survei dari asosiasi surat
BERITA TERKAIT
- PPI Munich Gelar Sports and Culinary Festival Perdana di Munich
- Terima Kekalahan, Kamala Harris Berharap Amerika Tak Menuju Era Kegelapan
- Donald Trump jadi Presiden AS Alamat Bahaya Buat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- Invasi Rusia Makin Brutal, Pengamat Soroti Penderitaan Warga Sipil Ukraina
- Donald Trump Menang, Israel Bakal Makin Brutal di Timur Tengah
- Dipastikan Menang Pilpres, Donald Trump Berjanji Akan Menyembuhkan Amerika