Ketika Kapal Tanker Terbesar TNI Kandas di Dermaga Ujung
Kamis, 22 Maret 2018 – 09:54 WIB
KRI Arun 903 memiliki landasan helipad yang berukuran cukup besar. Helikopter berat sekelas Super Puma dan Sea King bisa mendarat di kapal ini, tapi sayangnya tidak ada fasilitas untuk hanggar.
Saking besarnya helipad, pernah sebuah pesawat Harrier tinggal landas dari RFA Green Rover. Jenis kapal tanker ini total dibuat sampai lima unit untuk Royal Navy. Dalam mendukung misi isi ulang bahan bakar di lautan, KRI Arun 903 punya kemampuan RAS (Replenishment at Sea). (gilang perdana/indomiliter/janes/jpnn)
KRI Arun mulai memperkuat TNI AL sejak 1992. Sebelumnya bernama RFA Green Rover milik angkatan laut Inggris.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Menjelang HUT Ke-62, Korps Wanita TNI AL Beranjangsana di Wilayah Jakarta
- Perkuat Hubungan Bilateral, KSAL Terima Kunjungan Panglima Angkatan Laut Kanada