Ketika Netizen Curhat Kelelahan via #BantuJalaniHari
Selasa, 24 September 2019 – 03:57 WIB
Netizen bernama Zulika Citraning dengan akun @elwa juga tidak ketinggalan meramaikan #BantuJalaniHari.
"Bangun pagi itu: Bersyukur, bukannya lanjut stalking yang semalam. Ngulet yang enak, bukannya langsung nyinyir di medsos. Cari kebiasaan baik untuk #BantuJalaniHari, bukannya dengan meratapi diri," tulis dia.
#BantuJalaniHari pic.twitter.com/9SYDXSDVqz — andihiyat (@andihiyat) September 20, 2019
Bahkan, jingle video Fatigon juga tak luput dari pembahasan warganet. Mereka beramai-ramai membuat cover jingle Fatigon.
Salah satunya adalah akun @stmsruro di Instagram yang sangat kreatif dalam mengubah lirik lagu. (jos/jpnn)
Tanda pagar (tagar) #BantuJalaniHari menjadi trending topic di Twitter beberapa waktu lalu.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Khasiat Rutin Mengonsumsi Kacang Almond untuk Calon Pengantin Wanita
- Anda Merasa Kelelahan, Segera Atasi dengan Mengonsumsi 10 Makanan Ini
- 4 Manfaat Jeruk Bali yang Luar Biasa
- Ketua KPPS di Aceh Barat Daya Meninggal Dunia Akibat Kelelahan
- Kelelahan Bertugas, 2 Petugas KPPS di Situbondo Dilarikan ke Rumah Sakit
- 4 Khasiat Teh Ginseng, Pasangan Pasti Suka