Ketika Qatar Butuh Pahlawan, Muncullah Barsham
Minggu, 04 Februari 2024 – 08:06 WIB

Penjaga gawang Qatar Meshaal Barsham bersama starter perempat final Piala Asia 2023. Foto: theafc
"Lihatlah ke arah fan. Ini untuk mereka," kata Barsham.
Qatar tembus semifinal, melanjutkan usaha mempertahankan gelar.
Qatar mencatat semifinal Piala Asia berturut-turut setelah gagal melakukannya dalam sembilan partisipasi pertama mereka di turnamen tersebut.
Iran menjadi lawan Qatar di semifinal, Rabu (7/2) nanti.
Satu semifinal lainnya mempertemukan Yordania vs Korea. (adk/jpnn/afc)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Semifinal Piala Asia 2023 mempertemukan Qatar vs Iran dan Korea vs Yordania. Siapa ke final?
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Sebut Pemerintah Qatar Bakal Investasi USD 2 Miliar untuk Danantara
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- Hamas dan Israel Sepakat Gencatan Senjata, Akan Ada Pertukaran Tahanan dengan Sandera
- Tolong Dicatat, Satu Juta Rumah yang Dibangun Qatar Bukan Buat Orang Kaya
- Qatar Buka Keran Investasi untuk Bangun 1 Juta Rumah di Indonesia
- Qatar dan Abu Dhabi Bakal Gelontorkan Duit untuk Indonesia, Ada Apa?