Ketua BPK Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Ilmu Akuntansi

Ketua BPK Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Ilmu Akuntansi
Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Moermahadi Soerja Djanegara disahkan sebagai Guru Besar di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Kesatuan Bogor. Foto: Istimewa

Di STIE Kesatuan Bogor, sebelumnya Moermahadi sudah menjabat dalam manajemen pendidikan sejak 1996 sebagai Ketua STIE Kesatuan Bogor hingga 2009.

Lalu, pada 2006-2010 menduduki posisi Direktur Akademi Manajemen Kesatuan Bogor. (mg7/jpnn)


Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Moermahadi Soerja Djanegara disahkan sebagai Guru Besar di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Kesatuan Bogor.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News