Ketua Cahaya Disabilitas: Puan Maharani Punya Keistimewaan Sebagai Politikus Perempuan
Kamis, 09 Desember 2021 – 03:49 WIB
“Artinya apa? Hati seorang ibu itu beda, karena perhatian dia pasti terarah pada anak yang memang terbatas dan lebih butuh dibantu," kata Liani.
Dalam konteks perlindungan disabilitas, Liani berharap kepada pemerintah maupun DPR RI tetap memberi perhatian khusus seperti pendidikan untuk anak penyandangan disabilitas yang masih kurang.
“Harapan dari teman-teman disabilitas dari seluruh Indonesia, kami titipkan pada Ibu Puan yang kami yakini sangat memahami kebutuhan penyandang disabilitas seperti kami ini," pungkas Liani.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua Cahaya Disabilitas Jakarta Liani Lukito menilai Ketua DPR RI Puan Maharani punya keistimewaan sebagai politikus perempuan yang mengayomi dan mengerti kebutuhan para penyandang disabilitas.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Peduli Atlet Disabilitas, ASABRI Dukung Turnamen Menembak Pusrehab Kemhan
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital