Tanah Adat Digunakan untuk Pembangunan Bandara Sentani
Ketua DPR Minta Pemerintah Memberi Solusi kepada Warga Papua
Selasa, 05 Juni 2018 – 18:01 WIB
“Kita adalah negara yang menjunjung tingggi hukum. Dalam penyelesaian suatu masalah, koridor hukum harus dikedepankan. Saya yakin saudara semua bisa menjaga diri agar tidak terprovokasi melakukan hal-hal yang justru bisa merugikan. Percayakan kepada pemerintah dan DPR RI, Insya Allah melalui dialog seperti ini kita bisa mencari solusi terbaik," pungkas Bamsoet.(adv/jpnn)
Bamsoet berjanji akan berkoordinasi dengan pemerintah guna mencari solusi atas tanah adat milik warga Papua yang terpakai untuk pembangunan Bandara Sentani.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal PJJ, Gus AMI: Perlu Terobosan Cepat Mendikbud Libatkan Masjid, Gereja dan Tokoh Agama
- Timwas DPR Minta Gugus Tugas Covid-19 Perbanyak Rapid Test
- Ribka Tjiptaning: Perempuan Indonesia Harus Berani Tampil di Semua Lini Kehidupan
- Andi Akmal Pasluddin Bantu Solusi Kebutuhan Pupuk Petani di Bone
- DPR: Hampir 98 Persen Lapas Kelebihan Kapasitas
- Pimpinan DPR Berharap Ekonomi Provinsi Penerima Dana Otsus Lebih Maju