Ketua DPRD Kalbar Masih Misterius
Jumat, 29 Agustus 2014 – 12:58 WIB
Soal materi seleksi, kata Basarah, meliputi assasment ideologi, integritas, skill dan leadership. "Calon yang nilainya terbaik akan ditetapkan oleh DPP partai sebagai pimpinan DPRD," ungkap Basarah.
Lebih jauh Basarah menyatakan, kewajiban pimpinan DPRD nantinya adalah selain melaksanakan fungsi-fungsi DPRD di daerahnya, juga memberikan dukungan dan kerja dengan pemerintah pusat.
“Karena pada periode yang akan datang, PDIP tidak lagi menjadi partai yang berada di luar pemerintahan tapi sudah berubah menjadi partai yang akan mengelola pemerintahan nasional,” pungkas Basarah. (boy/jpnn)
JAKARTA – Teka-teki siapa pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kalimantan Barat asal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan masih menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran