Ketua DPRD Solok Ditemukan, 6 Orang Cedera
Kamis, 30 Mei 2013 – 08:09 WIB
Sedangkan kondisi terakhir 21 orang yang ditemukan tersebut, 6 orang dinyatakan cidera dan sudah tidak bisa berjalan. Sedangkan 15 orang lainnya, termasuk Ketua DPRD Syafri Datuak Siri Marajao dalam keadaan sehat.
Saat ditemukan, 21 orang tersebut sudah kehabisan bekal makanan dan tidak bisa melanjutkan perjalanan."21 orang sudah ditemukan tim gabungan yang naik dari Koto Sani, Kabupaten Solok, pukul 17.30 WIB," ujar Kepala BPBPKD Budhi Erwanto sekaligus yang memegang komando tertinggi untuk penyelamatan 21 orang tersebut di Padang.
Budhi mengatakan, 21 orang tersebut dipastikan telah bergabung dengan tim penyelamat. Dari informasi yang diterima dari tim penyelamat, Budhi mengatakan, sebanyak 21 orang belum bisa melanjutkan perjalanan. Rencananya romobongan akan bergerak pada pagi dan akan sampai hari Kamis (30/5), sekitar pukul 14.00 WIB.
" Mereka (21 orang red) dibawa tim penyelamat ke Padang, di Pasa Lalang ini," ujar Budhi.
PADANG--Sebanyak 21 orang rombongan Napak Tilas yang dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Solok yang dinyatakan hilang pada Minggu (25/5) sore, akhirnya
BERITA TERKAIT
- Polisi Selidiki Kebakaran Tewaskan Penghuni Rumah di Kalteng
- Tarif Air PAM Jakarta Naik, Pj Gubernur Sebut Masih Murah
- Banjir Memutus Jalan di Sekotong Lombok
- Kecelakaan Maut Akibat Narkoba Gegerkan Pekanbaru, DPRD Soroti Pengawasan THM
- Pengemudi Calya Maut yang Tewaskan Satu Keluarga di Pekanbaru Ditetapkan Jadi Tersangka
- Setelah Viral Pungli Parkir di Bandung Zoo, Trotoar Tamansari Bersih dari Kendaraan