Ketua DPRD Sumut Wafat, Golkar Berduka
Selasa, 03 Februari 2009 – 15:42 WIB
Ditambahkannya, Aziz Angkat merupakan kader potensial dan tokoh muda Golkar. Karenanya, Golkar merasa sangat kehilangan.
Baca Juga:
Seperti diketahui, hari ini masa pendemo yang menuntut pembentukan Provinsi Tapanuli yang terpisah dari Sumatera Utara melakukan unjuk rasa besar-besaran di kantot Gubernur dan DPRD Sumut. Aziz yang naik menjadi ketua DPRD Sumutmenggantikan Abdul Wahab Dalimunthe, menjadi korban anarki masa.(ara/jpnn)
JAKARTA - DPP Golkar di Slipi mengibarkan bendera setengah tiang. Itu sebagai wujud rasa berduka yang mendalam atas meninggalnya Ketua DPRD Sumut,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan