Ketua FPI Cianjur: Berizin atau Tidak, Kami Tetap Akan Menggelar Acara
Sabtu, 21 November 2020 – 05:29 WIB

Massa FPI menyambut kedatangan Habib Rizieq di Petamburan, Jakarta Pusat, Selasa (10/11). Foto: Amjad/JPNN.com
Dikatakan, pihaknya hanya akan menyampaikan pemberitahuan.
"Kami tidak perlu izin dari pemda, hanya pemberitahuan karena kegiatan ini silaturahmi dan tablig akbar. Berizin atau tidak, kami tetap akan menggelar acara tersebut. Kalau pemda menyediakan tempat yang luas, agar protokol kesehatan tetap dipenuhi, saya garis bawahi kegiatan ini akan dilakukan sesuai dengan protokol kesehatan," katanya. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Imam Besar FPI Habib Rizieq direncanakan menghadiri acara silaturahmi dan tabliq akbar di Cianjur, Jawa Barat.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Buntut Keracunan di Cianjur, Dapur MBG Dihentikan Sementara
- Puluhan Siswa Cianjur Keracunan seusai Menyantap Paket MBG
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Ini Tampang Pengedar Uang Palsu di Cianjur
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- Sempat Tabrak Fortuner, Xenia Bermuatan Jeriken Pertalite Ditinggal Kabur Sopirnya