Ketua Kadinda Kalteng-Jabar Mengaku juga Dicatut
Minggu, 28 April 2013 – 02:14 WIB

Ketua Kadinda Kalteng-Jabar Mengaku juga Dicatut
Dia juga mempertanyakan mandat para peserta yang ikut dalam pertemuan di Pontianak itu, "Atas nama siapa dan siapa yang memberikan?," tanya Tugiyo.
Hal yang sama juga dikatakan Ketua Kadinda Jabar, Agung Suryamal. "Ada yang mencatut Kadinda Jawa Barat. Mereka mengatasnamakan wakil Jabar."
Padahal Jabar tidak pernah mengirim utusan atau mandat untuk Munaslub di Pontianak dan Kadin Jabar menolak adanya Munaslub dan keberadaan forum Kadin Provinsi, imbuhnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Kamar Dagang dan Industri Daerah (Kadinda) Kalimantan Tengah, Tugiyo mengatakan Musyawarah Nasional Luar biasa (Munaslub) Kadin Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Program Hutan Energi, Paiton Energy Tanam 25 Ribu Bibit Pohon Gamal
- Siasat Sri Mulyani untuk Meredam Tarif Resiprokal Amerika Serikat
- Perdana di Indonesia, Pameran Peluang Distributor Ibos Expo 2025 Digelar
- ARCH:ID 2025 Jadi Peluang Kerja Sama Bisnis dan Inovasi
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 26 April 2025, Turun Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 26 April di Pegadaian, UBS Turun Sedikit