Ketua KPK Singgung Prabowo yang Tak Hadiri Undangan KPK, Begini Katanya
Senin, 09 Desember 2024 – 11:58 WIB

Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) Budi Gunawan mewakili Presiden Prabowo Subianto menghadiri acara Hari Antikorupsi Seduina (Hakordia) Tahun 2024 di Gedung Juang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Senin (9/12). Foto: Source for jpnn
"Pada berbagai kesempatan, Bapak Presiden, Bapak Prabowo Subianto, juga sudah memerintahkan kepada seluruh aparat penegak hukum untuk jangan ragu-ragu dan harus bertindak tegas di dalam pemberantas korupsi kemudian judi online. Penyelundupan juga di dalam hal pemberantasan narkoba," kata dia. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
KPK memahami kesibukan Prabowo sebagai presiden sehingga tidak bisa hadir langsung ke kantor komisi antikorupsi.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Sidang Mediasi Agustiani Tio vs Rossa Purbo, Permintaan Dispensasi Kesehatan Belum Direspons
- KPK Geledah Rumah La Nyalla Terkait Jabatannya di KONI Jatim
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- Budi Gunawan Anggap Lawatan Prabowo ke Lima Negara Menghasilkan Kerja Sama Strategis
- KPK Geledah Kantor KONI Jawa Timur Terkait Dana Hibah Pokmas