Ketua MA Tantang ICW
Buka Borok Hakim Calon Pengganti Arsyad
Kamis, 10 Maret 2011 – 15:50 WIB

Ketua MA Tantang ICW
Terhadap permintaan itu, Harifin mengatakan lebih baik ICW saja yang melakukan seleksi sendiri. “Biarin aja, suruh aja seleksi sendiri. Mahkamah Agung mengetahui hakim-hakim yang baik, sekarang kalau ICW mempunyai catatan buruk mengenai orang itu silahkan sampaikan kita akan adakan semacam klarifikasi," katanya.
Selain itu, kata Tumpa, pihaknya tidak mengumumkan proses seleksi hakim konstitusi ke publik karena tidak memiliki uang untuk membayar iklan. “Kalau mengumumkan dengan iklan perlu duitnya mahkamah agung,” tandasnya. (kyd/jpnn)
JAKARTA - Ketua Mahkamah Agung (MA) Harifin Tumpa mengatakan munculnya nama Anwar Usman dan Irfan Fachruddin sebagai calon pengganti Arsyad Sanusi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong
- Bukan Hasto, Ini Nama yang Disebut Sebagai Pemberi Suap PAW Harun Masiku