Ketua MPR Apresiasi Kinerja Polri Karena Gagalkan Penyelundupan Sabu-sabu 402 Kg
Jumat, 05 Juni 2020 – 16:10 WIB

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo atau Bamsoet. Foto: Humas MPR RI
Bamsoet juga mengajak kepada seluruh elemen masyarakat dan lembaga untuk mendukung kinerja kepolisian, menurutnya pemberantasan narkoba di Indonesia harus lebih dipertegas demi menyelamatkan generasi masa depan Indonesia.
“Pemberantasan narkoba sekarang dapat menyelamatkan lebih banyak jiwa lagi, sehingga di masa depan Indonesia benar-benar terbebas dari narkoba,” pungkasnya.
Sebelumnya, Satgassus Polri telah berhasil mengungkap jaringan narkotika internasional asal Iran dengan barang bukti narkoba jenis sabu-sabu seberat 831 kg. Satgassus juga menangkap 2 orang, yaitu BA asal Pakistan dan AS asal Yaman.(jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Menurut Bamsoet, Kepolisian tampaknya tetap waspada dan itu dibuktikan dengan berhasil membekuk kembali 6 pelaku baru yang menyelundupkan sabu-sabu seberat 402 kg di Sukabumi, Jawa Barat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Danantara dan Komitmen Presiden Bagi Hilirisasi SDA-Tanaman Pangan
- Hadiri Open House di Rumah Ketua MPR, Puan Ungkap Pembicaraan Politik
- Waka MPR Dorong Pemda Proaktif Sosialisasikan Persyaratan SPMB 2025 Secara Masif
- Waka MPR Sebut Inisiatif Putra Prabowo Temui Megawati Meneduhkan Dinamika Politik
- Johan Rosihan PKS: Idulfitri jadi Momentum Membangun Negeri dengan Akhlak
- Waka MPR: Jadikan Momentum Idulfitri untuk Memperkokoh Nilai-Nilai Persatuan Bangsa