Ketua MPR: Islam di Indonesia Teladan Toleransi untuk Dunia
Minggu, 21 Januari 2018 – 16:58 WIB
Zulkifli berharap masyarakat bijak dalam memilih dengan cara memperhatikan rekam jejak sang calon.
“Jika semua sudah, berdoalah kepada Allah SWT. Minta petunjuk baru tentukan pilihan. Kalau itu dilakukan, maka percayalah kita akan mendapatkan pemimpin yang baik, yang amanah, yang tidak korupsi dan berpihak selalu kepada rakyat, yakini itu. Jika kita memilih dengan nilai luhur, maka akan terpilih pemimpin yang memiliki nilai luhur juga,” kata Zulkifli. (jpnn)
Ketua MPR Zulkifli Hasan mengatakan, Islam dan demokrasi Indonesia berjalan beriringan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
- Eddy Soeparno Tegaskan Komitmen Prabowo Wujudkan Ketahanan Energi
- Biofuel jadi Salah Satu Kunci dalam Dukung Transisi Energi Indonesia
- Menko Pangan Dorong Penyederhanaan Regulasi Pupuk Subsidi
- Kejagung Tangkap Hakim Ronald Tannur, Eddy Soerparno Berkomentar Begini, Tegas
- Megawati Absen ke Acara Pelantikan Presiden, Basarah: Bukan Berarti Menolak Prabowo