Ketua MPR: Tahun 2021 Masih Menyisakan Benih Instabilitas
Selasa, 28 Desember 2021 – 16:42 WIB
Jumlah ini lebih besar daripada tangkapan pada 2020 yang mencapai 232 orang.
Selain itu, dari operasi pencegahan di Lampung, Densus 88 menyita 2 ribu kotak amal.
Data ini memberikan gambaran bahwa pencegahan makin intens dan efektif.
Namun, masalah sebenarnya tetap mengancam dan mengintai pada tahun berikutnya.
Sebab, masih ada anggota jaringan yang belum tertangkap.
Densus 88 Antiteror dipastikan terus bekerja.
Sementara itu, kepedulian dan kewaspadaan masyarakat sangat diharapkan.
Dari data ini, kesimpulan lain bisa dikedepankan.
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta pemerintah dan masyarakat tetap mewaspadai potensi benih-benih instabilitas agar tahun depan kondisi Indonesia semakin baik
BERITA TERKAIT
- Menteri Rosan Sebut Tiongkok Berinvestasi Rp 120 Triliun untuk Indonesia
- Begini Sikap Pemerintah soal Putusan MK yang Batalkan Presidential Threshold
- Hadiri Pembukaan Munas Dekopin, Sultan Dorong Pemerintah Perbanyak Koperasi Produksi
- Ditetapkan Tersangka oleh KPK, Sekjen PDIP Merespons Pertama Kali, Ada Kata Jangan Takut
- Pengembangan Bioethanol Harus dengan Harga Terjangkau Agar Banyak Peminat
- Sultan Mendukung Pemerintah untuk Membentuk Holding UMKM