Ketua MPR Vietnam Sebut Indonesia Juru Damai Terbaik ASEAN
Sabtu, 05 Agustus 2023 – 23:46 WIB
"Indonesia adalah negara pertama di Asia Tenggara yang menjalin hubungan diplomatik dengan Vietnam pada 1955. Presiden Ho Chi Ming dan Presiden Sukarno memiliki kesamaan pandangan dan visi tentang dunia yang damai dan berkembang," kata dia.
Presiden Soekarno adalah kepala negara pertama yang mengunjungi Vietnam pada 1975 ketika Vietnam diisolasi dan diembargo pada 1980-an.
Kedatangan Dinh Hue ke Indonesia dalam rangka menghadiri Sidang Umum ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA) Ke-44 yang digelar pada 5-10 Agustus. (ant/dil/jpnn)
Dinh Hue menjelaskan bahwa Indonesia adalah teman dekat sekaligus tetangga yang baik yang telah lama menemani Vietnam di masa lalu.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Presiden Prabowo Saksikan Serah Terima Kepemimpinan Kaukus ASEAN – ABAC dari Indonesia ke Malaysia
- Head to Head Timnas Futsal Indonesia vs Vietnam, Siapa Lebih Unggul?
- Kapan Final Timnas Futsal Indonesia vs Vietnam?
- Menko Airlangga Sebut Data Kebijakan Satu Peta Harus Aman, Tak Bisa Diretas
- Perdamaian Guru Supriyani Berujung Pemecatan Ketua LBH HAMI Konsel, Kok Bisa?