Ketua NU Cirebon Hanya Melihat Ceramah Bahar Smith dari YouTube
Selasa, 31 Mei 2022 – 17:02 WIB
Namun, Ichwan mengatakan bahwa saksi tersebut tidak bisa menunjukkan apa pun yang terkait dengan adanya keonaran akibat ceramah Bahar Smith itu.
"Faktanya dia sampaikan tidak ada (keonaran). Hanya keresahan biasa. Itu pun obrolan mereka komunitas PCNU," kata Ichwan.
Dijelaskan oleh Ichwan bahwa dua saksi lainnya yang juga akan dihadirkan selanjutnya merupakan saksi dari penggiat media sosial.
Dua orang tersebut merupakan saksi yang berkomentar pada unggahan YouTube yang berisi ceramah Bahar Smith.
"Dia salah satunya yang ngomen pada saat itu. Saksi ini terkait dengan dampak dari ceramah itu keonaran apa yang dirasakan langsung," kata Ichwan. (antara/jpnn)
Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (NU) Kota Cirebon dihadirkan sebagai saksi sidang kasus hoaks ceramah Bahar Smith.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Temui Gus Yahya, Mendikdasmen Prof Mu'ti Berharap Terus Jalin Kerja Sama dengan NU
- YouTube Music Menghadirkan Fitur Speed Dial Menggantikan Listen Again
- Kiai Muda se-Eks Karesidenan Kedu Siap Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin
- Seusai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU
- Pagar Nusa Mesir Resmikan Warga Baru Angkatan 3, Gus Nabil Haroen Tekankan Pentingnya Diaspora
- YouTube Memperluas Paket Berlangganan Premium Lite di 3 Negara