Ketua Parpol Di Kupang Diancam Bunuh
Selasa, 31 Juli 2012 – 11:27 WIB

Ketua Parpol Di Kupang Diancam Bunuh
KUPANG, - Akibat terlalu kritis saat paripurna, Ketua Fraksi Partai Damai Sejahtera (F-PDS) yang juga sebagai anggota Badan Anggaran (Banggar), Johnis Imanuel Haning diteror oknum tak dikenal via Short Mesagge Service (SMS). Diakui, ancaman itu lebih banyak dilakukan dengan harapan agar dirinya tidak terlalu banyak vokal saat digelarnya paripurna. Jika dirinya kritis terhadap semua kebijakan pemerintah, maka dirinya akan dihabisi dengan berbagai macam cara. Disinggung mengenai ancaman yang sudah ia dapatkan dari oknum tak dikenal, ia mengaku sudah berlangsung sejak adanya penetapan wali kota-wakil wali kota Kupang terpilih.
Upaya teror via SMS itu ternyata sudah diterima usai penetapan wali kota-wakil wali kota Kupang terpilih. Demikian disampaikan Johnis Imanuel Haning kepada Timor Express (Group JPNN), Senin (30/7) di gedung DPRD Kota Kupang.
Baca Juga:
"Teror yang dilayangkan oknum tak dikenal kepada saya via SMS itu seperti akan membakar saya dengan kendaraan dinas yang saya pakai termasuk akan membakar saya hidup-hidup. Ada yang katanya sudah siap membunuh saya apabila saya terlalu vokal terhadap kepemimpinan saat ini," tegas Johnis.
Baca Juga:
KUPANG, - Akibat terlalu kritis saat paripurna, Ketua Fraksi Partai Damai Sejahtera (F-PDS) yang juga sebagai anggota Badan Anggaran (Banggar), Johnis
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka