Ketua PDIP Ini Anggap Ahok Gunakan Segala Cara demi Kuasa
Minggu, 21 Agustus 2016 – 06:44 WIB

Ketua DPP PDIP Andreas H Pareira. Foto: dokumen JPNN.Com
Andreas juga mencibir klaim Ahok yang mengaku telah mendapat restu dari Megawati. Ahok bahkan mengklaim duetnya dengan Djarot untuk pilkada mendatang bakal disetujui Megawati.
Namun, Andreas justru menganggap Ahok sedang mengadu domba internal PDIP. Karenanya, Andreas menegaskan bahwa partainya berpikir ulang untuk mengusung Ahok karena tak mau jadi korban pragmatisme
“Ahok sedang memainkan politik memecah belah. Dengan track record loyalitasnya yang buruk, saya kira bukan hanya PDI Perjuangan yang perlu berpikir ulang untuk mengusung Ahok,” katanya.(uya/jpg/jpnn)
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Basuki T Purnama alias Ahok merasa percaya diri bakal didukung PDI Perjuangan pada pemilihan kepala daerah (pilkada)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Internal PDIP Solid Menyambut Kongres, tetapi Butuh Biaya
- PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania, Pemecatan oleh Partai Dinyatakan Tak Sah
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan
- Yasonna Tegaskan Pelaksanaan Kongres VI PDIP Tinggal Menunggu Perintah Ketum
- Brando PDIP Dorong Transparansi Pengelolaan Pendapatan Parkir di Jakarta