Ketua PWNU Sultra Doakan PPP Bisa Perjuangkan Kejayaan Umat
Selasa, 18 Juli 2023 – 18:27 WIB
Menurutnya, silaturahmi kali ini akan mendatangkan keberkahan sekaligus membawa rezeki.
Dia pun berharap PPP nantinya dapat terus memberikan program yang menyentuh masyarakat.
“Silaturahmi itu pasti akan mendatangkan keberkahan. Jika teman-teman PPP berjuang dan memperoleh hasil gemilang, bagaimana bisa membuat program yang betul-betul menyentuh masyarakat,” pungkasnya. (cuy/jpnn)
Ketua PWNU Sulawesi Tenggara (Sultra) KH Muslim mendoakan PPP dapat memperjuangkan kejayaan umat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Mardiono ke Bojonegoro, Pastikan Kader PPP Kawal Suksesnya Pilkada 2024
- Mardiono Ajak Kader PPP Kerja Maksimal Menangkan Pilkada di NTB
- Anggap Menteri Hukum Tak Cermat Teken Aturan, Pimpinan GPK Mengadu ke Presiden Prabowo
- Berharap Bisa Kembali ke Senayan, Kader Senior PPP Tekankan soal Khitah 1973
- Rusli-Johari Jelaskan Alasan Ingin Bangun Islamic Center & Rumah Tahfiz di Anambas
- PPP DKI Akan Tindak Tegas Oknum yang Mengatasnamakan Partai di Pilkada Jakarta