Ketua Umum Harley Davidson Club Indonesia jadi Kapolda Sumbar
Kamis, 26 Agustus 2021 – 08:02 WIB
“Iya, kami mendapatkan surat telegram dari Kapolri. Beberapa pati dan pamen dimutasi, termasuk di Polda Sumbar,” kata Satake.
Dia menyebutkan mutasi dan rotasi di tubuh Polri merupakan hal biasa dan bagian dari upaya regenerasi sumber daya manusia.
"Kami masih menunggu instruksi lanjutan atas surat telegram tersebut,” katanya, Rabu (25/8). (rid/esg/padek)
Ketua Umum Harley Davidson Club Indonesia ini pernah menjadi ajudan Wakil Presiden Jusuf Kalla.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!
- Mutasi Terbaru Polri, 55 Perwira Kena Rotasi, 3 Orang jadi Kapolda
- Kematian Afif Maulana, Irjen Suharyono Tunggu Hasil Autopsi dari Jakarta
- Irjen Suharyono Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polisi tidak Netral Selama Pilkada
- 2 Personel Sabhara Polda Sumbar Mencuri Uang Rp 2,6 Miliar
- Harley Davidson X440 Tampil Segar dengan Pilihan Warna Baru