Ketum Foreder: Ganjar-Erick Pantas Jadi Capres dan Cawapres
Sebaiknya, kata dia, mulai sekarang ini dan tidak salah menilai serta memilih calon presidennya atau wapresnya.
"Rakyat harus tau dong siapa calon pemimpinnya dari sekarang dan silakan mulai melihat rekam jejaknya," tegasnya.
Bukan hanya itu, Aidil mengungkapkan alasannya mendukung kedua calon ini. Sebab, dia melihat adanya gerakan kelompok radikal garis keras yang ikut mendorong dan mendukung capres tertentu bahkan sudah memainkan politik identitas atas nama Ijtimak ulama.
Aidil kembali berharap kepada masyarakat berhati-hati. Pasalnya, di tengah keberagaman suku dan agama, bukan tidak mungkin berpotensi terjadi pecah belah akibat politik identitas yang sengaja dipakai hanya untuk sekadar memenangkan capres pilihan mereka.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Relawan Jokowi yaitu Foreder menilai Ganjar Pranowo – Erick Thohir pantas maju di pentas nasional pada 2024 untuk capres-wapres.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Konon Shin Tae Yong Bakal Dipecat, Penggantinya dari Eropa
- MK Hapus Aturan Presidential Threshold, Said PDIP Singgung Syarat Kualitatif Capres-Cawapres
- Anggap Muslim di Indonesia Paling Beruntung, Kepala BPIP Sebut Setiap WNI Terlahir jadi Capres
- Timnas Indonesia Gagal ke Semifinal ASEAN Cup 2024, Erick Thohir Bakal Evaluasi Total
- Erick Thohir Bertemu AFC: Indonesia vs Bahrain Tetap Digelar di GBK
- Erick Thohir Masuk Daftar Menteri Terbaik Menurut Survei LPI