Ketum FSN: Pernyataan Ferdinand Tidak Mencerminkan Politikus
Jumat, 27 November 2020 – 00:13 WIB
Arif mengatakan, Kiai Ma'ruf Amin sejauh ini terus bekerja menjalankan tugasnya sebagai wapres.
Sejak Indonesia ditetapkan pandemi covid-19, kata dia, Kiai Ma’ruf fokus membuat kebijakan penanggulangan.
"Lalu yang dimaksud Ferdinand wapres tidak bisa bekerja itu seperti apa?" kata dia. (jos/jpnn)
pernyataan mantan politikus Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean soal Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin membuat para santri marah.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Kiai Ma'ruf: PKB Konsisten Memperjuangkan Nilai-Nilai Keberagaman
- Pilgub Jatim: Kiai Ma'ruf Amin Serukan Pemilih PKB Menangkan Luluk-Lukman
- Kiai Ma'ruf Mengajak Kader PKB Memenangkan Luluk-Lukman di Pilkada Jatim 2024
- Wapres Ma’ruf Amin Adakan Halalbihalal Idulfitri 1445 H, Sejumlah Menteri Hadir
- Curigai Langkah KPU Menyetop Rekapitulasi, Ferdinand Ungkit Omongan Jokowi
- Real Count Sementara DPR RI Dapil III DKI: Erwin Aksa & Sahroni 3 Besar, Suara Ferdinand Sebegini