Ketum Honorer: Ada Apa dengan Anggaran Rp 19,4 Triliun untuk 1 Juta PPPK Guru 2021?
Minggu, 05 Desember 2021 – 01:02 WIB
Menurut dia, jika terus menerus dialihkan ke tahun berikutnya, maka jumlah kekosongan guru makin besar.
Belum lagi akan ada 77 ribu guru PNS yang pensiun pada 2022.
Rizki menambahkan kalau permasalahan ini tidak menjadi prioritas program pemerintah baik dari segi anggaran, kepastian jumlah formasi sesuai kebutuhan, komitmen bersama antara pemerintah pusat dan daerah, maka akan memerlukan waktu panjang dalam menyelesaikan darurat kekosongan satu juta guru PPPK. (esy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketum honorer mempertanyakan soal anggaran Rp 19,4 triliun untuk gaji 1 juta PPPK guru 2021.
Redaktur : Boy
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Ini Langkah Penting dalam Karier Honorer, Jangan Main-main
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- Seluruh Honorer Database BKN & Tercecer Jadi Peserta Seleksi PPPK 2024, Suket Tak Masalah
- Jumlah Honorer Ikut PPPK 2024 Tahap 2 Lebih Banyak Dibanding Gelombang 1
- Andri Berharap Supriyani Guru Honorer Lulus PPPK 2024, Tes Sebelum Sidang Putusan
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata