Ketum PBNU Berubah Pikiran Kalau PDIP Cawapreskan Cak Imin
Sabtu, 17 Mei 2014 – 17:48 WIB

Ketum PBNU Berubah Pikiran Kalau PDIP Cawapreskan Cak Imin
jpnn.com - JAKARTA - Ketua Umum PBNU Said Aqil Siradj secara gamblang memberikan dukungan pada Calon Presiden dari Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Pilpres 2014.
"Secara pribadi saya dukung Pak Prabowo," seru dia usai menghadiri perjanjian kerjasama dengan Lion Group di Jalan Gajah Mada, Jakarta, Sabtu (17/5).
Namun, lanjut Said, dukungan yang ia berikan pada Prabowo bisa saja berubah haluan, jika PDIP memilih Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar untuk menjadikan Cawapres mendampingi Jokowi.
Baca Juga:
"Kalau dari PDIP cawapresnya Pak Muhaimin Iskandar, saya bisa berubah itu (jadi dukung PDIP)," kata Said berharap. (chi/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum PBNU Said Aqil Siradj secara gamblang memberikan dukungan pada Calon Presiden dari Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Pilpres
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Jaga Ekosistem Laut, PIS Tanam 3.000 Bibit Lamun di Teluk Bakau