Ketum PBNU Menyoroti Soal Cawe-Cawe Presiden, Dia Bilang Begini
Jumat, 09 Juni 2023 – 17:30 WIB

Ilustrasi - Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf menyoroti soal cawe-cawe presiden, dia bilang begini. Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Antara lain gagasan Gerakan Keluarga Mashlahat NU serta forum dialog antaragama dan antarbudaya untuk menyemarakkan forum ASEAN pada September mendatang.
"Itu kami mohon izin kepada presiden untuk menyelenggarakan forum ini dan beliau memberi izin."
"Sekarang kami sudah siap segala sesuatunya, tinggal tadi kami mohon saran tentang waktu pelaksanaannya."
"Karena kami juga berharap pak presiden bisa membuka dan memberikan pidato kunci dalam forum tersebut," kata Gus Yahya. (Antara/jpnn)
Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf menyoroti soal cawe-cawe presiden, dia bilang begini.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- BPKH Temui Pengurus PBNU, Minta Dukungan Terkait Revisi UU Pengelolaan Keuangan Haji
- Ketum PBNU Minta PSN PIK 2 Dikaji Ulang, Ini Alasannya
- Jokowi Masuk Daftar Pimpinan Korup, PBNU: Apakah Lembaganya Kredibel?
- PBNU Cari Investor untuk Bisa Bayar Biaya Besar Reklamasi Tambang
- Gus Yahya Merespons soal Wacana Meliburkan Sekolah Selama Ramadan, Silakan Disimak
- Gus Yahya Ingin PBNU Berkontribusi dalam Program Makan Siang Bergizi Gratis