Ketum PDIP Serahkan Bantuan kepada Penerima Megawati Fellowship 2023
Megawati Fellowship Program ini menekankan pada pengkajian pemikiran Bung Karno. Ada tiga tema besar agar mahasiswa bisa mengambil program beasiswa tersebut. Pertama berkaitan dengan pemikiran Soekarno mulai ideologi, Pancasila, hingga demokrasi.
Tema kedua para calon penerima beasiswa harus melakukan penelitian yang mengkaji implementasi Megawati dalam menerapkan pemikiran Soekarno. Tema berikutnya berkaitan dengan PDIP sebagai Partai Soekarnois.
Penerima beasiswa harus bersedia melakukan kegiatan penelitian dan kegiatan administrasi lainnya. Kemudian, berkomitmen menyelesaikan penelitian dalam waktu enam bulan.
Panitia seleksi program ini ialah Djarot Saiful Hidayat, Ahmad Basarah, Andreas Hugo Pareira, Heri Akhmadi, Alexander Sonny Karaf, dan Lakita Dinansyah Tuwo. (tan/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Para penerima Megawati Fellowship itu hadir dalam acara HUT Ke-51 PDIP di Sekolah Partai PDIP, Rabu (10/1).
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- DPM Beri Beasiswa Pelajar Berprestasi Kuliah ke China
- Hasto PDIP: Bu Megawati Mencoblos di Kebagusan bareng Keluarga
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan