Ketum PGRI Tegaskan, Guru Belum Paham Kurikulum Baru
Kamis, 30 Mei 2013 – 13:49 WIB

Ketum PGRI Tegaskan, Guru Belum Paham Kurikulum Baru
JAKARTA - Meski banyak penolakan, langkah pemerintah untuk menerapkan kurikulum 2013 pada Juli mendatang tak terbendung lagi, karena Komisi X DPR telah menyetujui anggaran implementasi Kurikulum 2013 senilai Rp829 miliar. "Walau tanggal 30 April lalu setelah mencermati persiapannya, PGRI meminta implementasi kurikulum itu ditunda, tahun ini hanya sebagai pilot studi saja," kata Sulistyo kepada JPNN.COM, Kamis (30/5).
Namun Ketua Umum PB PGRI, Sulistyo meminta pemerintah mengurungkan niatnya menerapkan kurikulum baru tersebut.
Karena jajaran pengurus PB PGRI sudah mendengar langsung persiapan kurikulum dari Mendikbud Mohammad Nuh saat pertemuan 30 April lalu.
Baca Juga:
JAKARTA - Meski banyak penolakan, langkah pemerintah untuk menerapkan kurikulum 2013 pada Juli mendatang tak terbendung lagi, karena Komisi X DPR
BERITA TERKAIT
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK