Ketum The Jakmania Unggah Foto Spanduk Protes #KembalikanPersijaGue
Jumat, 11 Maret 2022 – 23:28 WIB

Komentar dan foto unggahan Ketum The Jakmania Diky Soemarno. Foto: tangkapan layar instagram @dikysoemarno
Pada pekan ke-31, Persija akan menghadapi tim tetangga, Tira Persikabo.
Laga ini bisa menjadi momen untuk Persija bangkit dari keterpurukan.
Pasalnya, di atas kertas, Persija ada di posisi ketujuh.
Sementara, sang lawan ada di posisi ke-12.
Mampukah Persija mengakhiri episode buruk penampilannya? (dkk/jpnn)
Pendukung Persija Jakarta gerah setelah timnya menelan tiga kali kekalahan dalam tiga laga terakhir, banyak spanduk protes dipasang di Jakarta
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Pramono Tegaskan Bakal Beri Diskon Pajak Tontonan 60 Persen untuk Persija
- Borneo FC vs Persib Tanpa Pemenang, Bojan Hodak Menyesali Ini
- 21 Tembakan Mewarnai Pertarungan Persija Vs Persebaya di GBK
- Persija vs Persebaya di GBK Bakal Dijaga 2.898 Personel Gabungan
- Borneo FC Vs Persib Bandung 2-2, Lihat Klasemen Liga 1