Ketum TP PKK Tri Tito Karnavian Kunjungi Sumsel Selama 2 Hari, Berikut Agendanya
Kamis, 22 Februari 2024 – 10:21 WIB
Di lokasi yang sama, Tyas Fatoni menyebut rangkaian kegiatan kunjungan kerja Ketum TP PKK Tri Tito Karnavian telah dikoordinasikan bersama PKK Pusat.
Oleh karena itu, dirinya meminta kerja sama seluruh pihak untuk mempersiapkan segalanya dengan sebaik mungkin.
"Untuk itu kita patut mempersiapkan segalanya dengan maksimal," pesannya. (mrk/jpnn)
Pj Ketua TP PKK Sumsel Tyas Fatono bersama Sekda SA Supriono memimpin rapat finalisasi agenda kunker Ketum TP PKK Tri Tito Karnavian selama 2 hari di Palembang
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Seorang Ibu Kaget Saat Terbangun, Sang Suami Sedang Mencekik Anaknya
- Melantik Pengurus TP PKK Pusat 2024-2029, Mendagri Imbau Wujudkan Program Astacita
- Ketum TP PKK Mengingatkan Pentingnya Optimalisasi & Efisiensi Penggunaan Anggaran
- Ketum TP PKK: Inovasi & Adaptasi Teknologi Informasi Penting dalam Pelaksanaan Program PKK
- Prahara Rumah Tangga Berujung Petaka, CH Lukai Istri dengan Parang Agar Terlihat Jelek
- Seorang Istri di Blitar Dibacok Suami Pakai Parang, Jari Tengah Putus, Ini Motifnya