Kevin Kuranyi Jadi Korban Ulah Hacker
Everton Minat Menggaet, Schalke Sibuk Meralat
Sabtu, 14 Februari 2009 – 07:38 WIB
Klub Schalke 04 memecat striker andalannya, Kevin Kuranyi. Kabar itu terpampang di situs resmi klub. Klub Inggris Everton pun langsung menyatakan minat. Berita itu bohong. Berita itu hanya ulah hacker. Ya, penampilan Kuranyi dinilai kurang memuaskan. Dalam 16 penampilannya di Bundesliga Jerman, dia baru enam kali menjebol gawang lawan. Karena itu, dia beberapa kali menjadi sasaran cemooh suporter Schalke.
---
Baca Juga:
Musim ini kurang menyenangkan bagi Kevin Kuranyi. Bukan hanya di Timnas Jerman, tapi juga di klubnya Schalke. Meski Pelatih Schalke Fred Rutten kerap menurunkannya sebagai starter untuk mengisi lini depan, dia sering menjadi sasaran kritik.
Baca Juga:
Klub Schalke 04 memecat striker andalannya, Kevin Kuranyi. Kabar itu terpampang di situs resmi klub. Klub Inggris Everton pun langsung menyatakan
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
- Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Shin Tae Yong Berbunga-bunga Menjelang Laga Indonesia vs Jepang, Ini Pemicunya
- Indonesia vs Jepang, Jay Idzes: Kami Punya Kesempatan
- Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Tanpa Farhan Halim, Rajawali Pasundan Kalahkan Indomaret Sidoarjo