Kevin Kuranyi Jadi Korban Ulah Hacker
Everton Minat Menggaet, Schalke Sibuk Meralat
Sabtu, 14 Februari 2009 – 07:38 WIB
Kalau masalah di klubnya beres, terus bagaimana dengan kasusnya di tim nasional Jerman. Pada Oktober tahun lalu, Kuranyi membuat geger timnas karena ulahnya yang menghilang dan meninggalkan timnas yang sedang bertanding.
Dampaknya, pelatih Joachim Loew langsung memberikan warning keras kepada Kuranyi. Dia sudah menyatakan permohonan maaf, tapi sepertinya Loew sudah menutup pintu bagi penyerang berusia 26 tahun itu di timnas. (ham/aww)
DATA DIRI
Nama : Kevin Dennis Kuranyi
Klub Schalke 04 memecat striker andalannya, Kevin Kuranyi. Kabar itu terpampang di situs resmi klub. Klub Inggris Everton pun langsung menyatakan
BERITA TERKAIT
- Diam-Diam Jay Idzes Sudah Memantau Timnas Jepang
- MotoGP 2024 Barcelona, Jorge Martin Sangat Bersemangat Bertarung dengan Bagnaia
- Martin atau Pecco yang Juara Dunia? Ini Kata Para Pembalap
- Kapan Terakhir Timnas Indonesia Mengalahkan Jepang?
- Menjelang Indonesia vs Jepang, Hajime Moriyasu Singgung Shin Tae Yong
- Meski Tak Ada Bonus, Marquez Bakal Mati-Matian Demi Ini di MotoGP Barcelona