KH Hasan Basri Kutuk Keras Pelaku Bom Bunuh Diri di Bandung
Rabu, 07 Desember 2022 – 21:46 WIB

Ulama karismatik Kabupaten Lebak KH Hasan Basri. Foto: ANTARA/Mansur
Masyarakat Kabupaten Lebak jangan sampai terpengaruh adanya kelompok tertentu yang mengajak dan menyebar melakukan jihad untuk berperang maupun menyebar teror.
"Perbuatan jihad yang dikembangkan kelompok mereka itu sangat sesat dan haram hukumnya, karena berperang dan membunuh orang yang tidak berdosa," kata KH Hasan Basri.(antara/jpnn)
Ulama karismatik Kabupaten Lebak KH Hasan Basri mengatakan aksi bom bunuh diri di Mapolsek Astanaanyar Bandung, Jawa Barat perbuatan tercela dan diharamkan.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Korban Dokter Kandungan Syafril di Garut Diduga Lebih dari 100 Orang, Polisi Cari Fakta
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Dokter Kandungan Terduga Pelaku Pelecehan di Garut Berhenti Praktik Sejak 2024, Penyebabnya Masih Diselidiki
- Anggaran PSU Kabupaten Tasikmalaya Belum Cair, KPU Jabar Bingung
- Wamen Veronica Tan Minta Dokter Cabul Priguna Dihukum Maksimal
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat